About Us

PT. Hamparan Anugrah Sejahtera

 

Nama Hanata berasal dari bahasa Sansekerta yang berarti “Tak Berujung atau Tanpa Batas”. Mengutip dari pepatah lama “nama adalah doa”, Hanata lahir melalui cita-cita untuk menjadi mitra bisnis yang handal dan terpercaya sehingga terjalin hubungan bisnis yang langgeng. Hanata memberikan solusi lifting teraman, dengan kualitas produk terbaik di kelasnya.

Motto kami adalah “Mitra Lifting Handal & Terpercaya”

PT. Hamparan Anugrah Sejahtera didirikan tahun 2018 sebagai perusahaan yang berdedikasi menyediakan produk peralatan angkat berat yang memiliki standar keamanan tinggi, serta memberikan solusi terbaik bagi kegiatan lifting seluruh pelanggan kami.

Core Business PT. Hanata adalah Trading produk peralatan angkat berat

Budaya

Simpel

Di Hanata, Kami Percaya Bahwa Dalam Dunia Bisnis yang Sangat Dinamis, Kesederhanaan Adalah Kunci Utama Sebuah Keberhasilan.

Handal

Hanata Terus Berupaya Menjaga Komitmen dan Konsistensi Kinerja Kepada Seluruh Pemasok, Pelanggan dan Seluruh Tim Kami.

Integritas

Hanata Memiliki Prinsip “Walk the Talk”. Selalu Melayani Sesama Dengan Komitmen dan Hati. Menghasilkan Kualitas Terbaik dari Setiap Individu.

Profesional

Hanata Selalu Meningkatkan Kompetensi, Keterampilan dan Sikap Kerja yang Profesional, Guna Menjaga Kualitas Pelayanan Pelanggan yang Maksimal.

error: Content is protected !!
WhatsApp Chat Us on WA